Persiapan Lomba Kebersihan Posyandu, Bhabinkamtibmas Sapugara Bree Lakukan Gotong Royong

    Persiapan Lomba Kebersihan Posyandu, Bhabinkamtibmas Sapugara Bree Lakukan Gotong Royong

    Sumbawa Barat NTB - Untuk memberikan rasa aman dan nyaman ditengah masyarakat, bhabinkamtibmas Desa Sapugara Bree Kecamatan Brang Rea Briptu Ida Made Sujana anggota Polsek Brang Rea melakukan kegiatan gotong royong bersama warga binaan dan stekholder lainnya.

    "Kegiatan gotong royong dilakukan pada Jumat, 16 Juni 2023 pukul 08 :00 Wita di Desa Sapugara Bree, " kata Kapolres Sumbawa Barat AKBP Yasmara Harahap, S. Ik melalui Kasi humas IPDA Eddy Soebandi S. Sos kepada media.

    Ia juga mengatakan, kegiatan itu dihadiri oleh Kapolsek, Camat Brang Rea yang diwakili, Kades beserta staf desa, Ps. Kanit Binmas, Bhabinkamtibmas, agen PDPGR Kecamatan Brang Rea dan warga Desa dengan sasaran posyandu Desa Sapugara Bree.

     

    "Bhabinkamtibmas bersama Kapolsek melaksanakan giat gotong royong pembersihan posyandu dalam rangka persiapan lomba kebersihan posyandu se Kecamatan Brang Rea. Alhamdulillah giatnya berjalan aman dan terkendali, " tutupnya. (Adb)

    ntb
    Syafruddin Adi

    Syafruddin Adi

    Artikel Sebelumnya

    Sinergitas Bhabinkamtibmas Bersama Warga...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Desa Beru Bersama Pemdes...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Panglima TNI Rotasi dan Mutasi 63 Perwira Tinggi TNI
    Polemik Air Bersih di Gili Tramena, Pemda KLU diharapkan Cepat Cari Solusi
    Panglima TNI Hadiri Acara Pelepasan Presiden ke-7 Jokowi dan Penyambutan Presiden Terpilih Prabowo Subianto

    Tags